Catat! Begini Cara Mencegah Stroke di Usia Muda Secara Alami

Catat! Begini Cara Mencegah Stroke di Usia Muda Secara Alami

Cara mencegah penyakit stroke yang dapat kamu lakukan agar terhindar dari penyakit berbahaya ini.-ILUSTRASI/FOTO/PEXELS-COM-pexels

BACA JUGA:Sama-Sama Keren, Bongkar Perbandingan Infinix GT 10 Pro vs Infinix Zero 30 5G, Mana yang Lebih Unggul?

Stroke sendiri dibagi menjadi dua jenis yaitu, stroke iskemik dan hemoragik.

Iskemik dapat terjadi ketika pembuluh darah arteri mengalami penyempitan.

Maka dari itu, pasokan darah yang membawa berbagai nutrisi dan oksigen pun berkurang.

Sedangkan, stroke hemoragik bisa terjadi saat pembuluh darah di otak pecah dan mengakibatkan pendarahan.

BACA JUGA:Warga Pringsewu Lampung Ditemukan Tewas, Kondisinya Sudah Begini

Pendarahan ini bisa dialami oleh berbagai faktor seperti hipertensi, pembuluh darah lemah dan menjalani pengobatan tertentu.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini adalah penyebab umum dan cara mencegah penyakit stroke yang harus diketahui.

1. Punya faktor risiko

Penyebab pertama adalah kamu memiliki penyakit yang punya risiko untuk berkembang menjadi stroke.

Antara lain hipertensi, diabetes, kolesterol tinggi, faktor genetik dan memiliki riwayat penyakit jantung.

BACA JUGA:Pemda Mesuji Salurkan Bantuan ke Warga Tertimpa Musibah Kebakaran

Jika mengidap penyakit tersebut berarti kamu memiliki faktor penyebab stroke.

2. Berat badan berlebih

Obesitas atau kondisi berat badan berlebih dapat mengakibatkan stroke meningkat pada mereka yang kelebihan berat badan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: