5 Bahan Alami Rumahan Ini Sangat Ampuh Atasi Nyeri Sendi, Salah Satunya Bisa Bantu Detoksifikasi Tubuh
Ilustrasi nyeri sendi.-Pixabay-
BACA JUGA:Profil dan Kiprah KH. Ahmad Hanafiah yang Ditetapkan sebagai Pahlawan Nasional
Rendamlah satu sendok teh biji fenugreek dalam air semalaman dan konsumsilah di pagi hari.
Fenugreek bisa membantu mengurangi peradangan dan meredakan nyeri sendi serta mengurangi kekakuan.
Minum air ini pun bisa membantu mengurangi kadar gula.
4. Minyak Jarak
Guna mengatasi nyeri sendi, Anda dapat mengoleskan minyak jarak hangat, dengan 1 sendok makan kunyit pada sendi yang terkena dan menutupi sendi dengan kain.
Biarkanlah selama beberapa jam atau semalaman lantaran dapat membantu mengurangi rasa sakit dan peradangan jika digunakan secara bertahap.
5. Bubuk Triphala
Ayurveda Limited Triphala adalah herbal yang bisa membantu detoksifikasi tubuh.
Mengonsumsi satu sendok teh bubuk triphala dengan air hangat sebelum tidur bermanfaat untuk kesehatan secara keseluruhan, yang secara tak langsung membantu mengatasi nyeri sendi. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: