Ketua MPC Pemuda Pancasila Bandar Lampung Soroti Tawuran Pelajar

Ketua MPC Pemuda Pancasila Bandar Lampung Soroti Tawuran Pelajar

Ketua Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila Kota (MPC PP) Bandarlampung Christopan Deswansyah menyoroti maraknya tawuran antar pelajar dan kenakalan remaja di Kota Tapis Berseri.--

BACA JUGA:Bentrok Sekuriti PT SIL dan Kelompok Warga, Ini Kata Polda Lampung

Christopan Deswansyah pun menyampaikan terima kasih kepada seluruh pengurus dan kader Pemuda Pancasila se-Kota Bandarlampung serta semua pihak yang telah memberi bantuan moril maupun materil sehingga kegiatan ini bisa terselenggara.

Bung Opan --sapaan akrabnya--  juga meminta pengurus yang baru dilantik untuk bekerja keras memajukan MPC PP Kota Bandarlampung.

"Saya mengajak pengurus yang baru dilantik untuk bekerja keras bersama-sama memajukan PP Kota Bandarlampung, because success is not i'm but we," tegas Christopan.

Dia juga menyampaikan program utama yang akan dilaksanakan dalam periode kedua dirinya kembali diamanahi menjadi Ketua MPC adalah konsolidasi internal dan sosialisasi Pancasila dan nilai-nilai Pancasila kepada masyarakat.

BACA JUGA:Suhu Maksimum Di Atas 35 Derajat Celcius, Cek Daftar Lengkap Kota Terpanas di Indonesia Hari Ini

Sebab, menurutnya, sejak pelajaran Pendidikan Moral Pancasila dan P4 dihapuskan pascareformasi mengakibatkan ideologi Pancasila menjadi kabur. (*)

///Teks foto

TERIMA PATAKA: Ketua MPC Pemuda Pancasila (PP) Kota Bandarlampung Periode 2023-2027 Christopan Deswansyah (kiri) beserta jajaran pengurusnya dilantik Ketua MPW PP Provinsi Lampung Rycko Menoza S.Z.P di Swissbel Hotel Bandarlampung, Kamis (9/11)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: