Usai Pahlawan Nasional Asal Lampung Dipastikan Bertambah, Dewan Sebut Segera Ada Nama Jalan KH Ahmad Hanafiah

Profil dan Biografi KH Ahmad Hanafiah asal Lampung yang Diberi Gelar Pahlawan Nasional--
BACA JUGA:Salurkan 8 Ton Beras untuk Stabilisasi Pasokan Harga Pangan di Gisting Tanggamus
Pada tahun tersebut, Belanda yang tidak terima dengan Kemerdekaan Republik Indonesia mulai melancarkan Agresi Militer I.
Pada Agresi Militer I, Belanda melancarkan serangan serentak di sejumlah wilayah Indonesia.
Termasuk di Sumatera Selatan dan mulai menyerang Lampung yang saat itu masih menjadi bagian dari Sumatera Selatan.
Jiwa patriot KH Ahmad Hanafiah terpanggil untuk mempertahankan kemerdekaan RI.
BACA JUGA:Merintis Karir Hakim di Lampung, Suhartoyo Terpilih Ketua MK
Ia mengkordinir para pejuang Laskar Hizbullah dari berbagai wilayah di Lampung.
Kemudian memimpin perang gerilya bersama TNI melawan Belanda.
Laskar Hizbullah bersama Laskar Sabilillah yang bersenjatakan golok tidak gentar menghadapi pasukan Belanda yang bersenjata lengkap.
Pertempuran sengit terjadi di wilayah Baturaja arah Martapura.
BACA JUGA:Ingat! Begini Cara Merawat Jam Tangan Kulit Yang Benar
Senjata yang digunakan para pejuang ini membuat Laskar Hizbullah dan Sabilillah disebut dengan laskar golok.
Keberanian pejuang laskar golok sangat ditakuti pasukan Belanda.
Namun, karena kalah dalam persenjataan, banyak anggota laskar golok yang gugur dan tertawan. Termasuk, KH Ahmad Hanafiah.
Dari berbagai sumber, KH Ahmad Hanafiah disebut kebal peluru.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: