8 Referensi Negara yang Membuka Peluang Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia, Cek Daftar Beasiswa yang Tersedia

8 Referensi Negara yang Membuka Peluang Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia, Cek Daftar Beasiswa yang Tersedia

Negara yang membuka peluang banyak beasiswa untuk mahasiswa Indonesia. ILUSTRASI/BERBAGAI SUMBER--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan daftar referensi negara yang membuka peluang beasiswa luar negeri.

Bagi mahasiswa Indonesia yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dengan study abroad.

Maka ada beberapa negara yang bisa jadi rekomendasi tujuan beasiswa, karena menawarkan banyak benefit atau keuntungan.

Adapun daftar negara yang membuka peluang beasiswa untuk mahasiswa Indonesia adalah berikut ini:

BACA JUGA:7 Referensi Beasiswa S1, S2 dan S3 ke Jepang Tahun Ajaran 2024, Ini Benefit yang Didapatkan

1. Korea Selatan

- KAIST Scholarship untuk jenjang pendidikan S1.

- Global Korea Scholarship untuk jenjang pendidikan S1, S2 dan S3.

- POSCO Asia Fellowship untuk jenjang pendidikan S2 dan S3.

BACA JUGA:Tips Lolos Beasiswa Chevening, Lengkap Dengan 20 Rekomendasi Kampus di Inggris yang Bisa Jadi Tujuan

- Hyunsai Motor CMK Global Scholarship untuk jenjang pendidikan S2 dan S3.

- AMA+ Scholarship untuk jenjang pendidikan S1 dan S2.

- UST Scholarship untuk jenjang pendidikan S2 dan S3.

- GIST Scholarship untuk jenjang pendidikan S2 dan S3.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: