Skandal Kasus 'Esek-esek', Oknum Anggota DPRD Lampung Barat Resmi Ditetapkan Tersangka

Skandal Kasus 'Esek-esek', Oknum Anggota DPRD Lampung Barat Resmi Ditetapkan Tersangka

Ilustrasi pria dan wanita. Foto pixabay--

BACA JUGA:3 Tips Sederhana Menghindari Osteoporosis Usia Muda, Terapkan Sekarang

"Intinya saya tidak akan mundur selangkah pun, karena ini menyangkut harga diri saya dan keluarga besar. Jadi soal adanya isu yang berhembus bahwa ada perdamaian antara saya dan pihak terlapor itu tidak benar. Justru saya ingin keduanya di proses secara hukum,"ungkap A dalam keterangannya kepada Medialampung, Selasa 23 Januari 2024 lalu.

Terkait proses hukum yang bergulir di kepolisian, dirinya mengaku telah beberapa kali menjalani proses pemeriksaan sebagai pelapor dengan memberikan sejumlah keterangan dan kesaksian.

"Apapun keputusan akhirnya, itulah sanksi yang harus dijalani. Harapan kami itu bisa memberikan rasa keadilan untuk saya dan keluarga,"harapnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: