Beasiswa ke Jepang Tanpa Kewajiban Balik ke Indonesia, Cek Syarat dan Benefit MEXT Scholarship Embassy Track
MEXT Scholarship Embassy Track untuk mahasiswa Indonesia yang ingin study abroad ke Jepang. ILUSTRASI/BERBAGAI SUMBER--
Sehingga para lulusan awardee MEXT Scholarship Embassy Track ini bisa lanjut berkarir di Jepang.
Kemudian persyaratan IELTS pun terbilang rendah yaitu hanya 5.5 saja atau bahkan bisa pakai TOEFL ITP 543.
Dan yang paling menarik adalah benefitnya yang lengkap serta mahasiswa Indonesia bisa kuliah di berbagai kampus terbaik di Jepang.
Benefit yang akan didapatkan oleh awardee beasiswa ini seperti biaya kuliah yang gratis.
BACA JUGA:Wajib Dicoba! Rekomendasi Nasi Goreng Enak dan Murah di Bandar Lampung
Lalu diberikan biaya hidup untuk jenjang pendidikan S2 riset 143000 Yen per bulan, S2 non-riset 144000 Yen per bulan dan S3 143000 Yen per bulan.
Kemudian benefit lainnya ada tiket pesawat PP Indonesia-Jepang, biaya visa hingga asrama yang disediakan oleh kampus.
Dan jika tidak masuk asrama, maka pihak kampus biasanya akan membantu mencarikan tempat tinggal.
Lanjut untuk persyaratan pendaftaran MEXT Scholarship Embassy Track untuk jenjang pendidikan S2 dan S3 yaitu sebagai berikut:
BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy A35 yang Siap Meluncur di Indonesia Dalam Waktu Dekat
- Pelamar berusia maksimal 34 tahun pada tanggal 1 April di tahun keberangkatan.
- Pilihan bidang studi sejalur dengan D4/S1/S2 sebelumnya.
- IPK minimal 3,2 dari skala 4,0.
- IELTS minimal 5.5 atau TOEFL-ITP minimal 543.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: