6 Langkah Mudah Beli Tiket Ferry dan Refund lewat Aplikasi Ferizy

6 Langkah Mudah Beli Tiket Ferry dan Refund lewat Aplikasi Ferizy

Cara beli tiket kapal dan refund tiket di aplikasi Ferizy. FOTO TANGKAPAN LAYAR/INSTAGRAM @asdp191--

BACA JUGA:Sholat Kafarat di Jumat Terakhir Ramadhan Disebut Bisa Jadi Pengganti Hutang 1.000 Tahun, Bolehkah Dilakukan?

1. Buka aplikasi Ferizy. Pilih ‘Pesanan Saya’ di area bawah laman utama Ferizy.

2. Pilih ‘Lihat’ di bagian tiket yang aktif dan ingin di-refund.

3. Pilih ‘Pembatalan’ yang ada di bagian bawah tampilan layar untuk melakukan refund tiket.

Ketentuan Refund Tiket Kapal Ferry

BACA JUGA:Bikin Hati Tenang, Ini 4 Tips Agar Rumah Tetap Aman Selama Mudik Lebaran 2024

- Pengajuan refund hanya bisa dilakukan maksimal 2 jam dari jadwal masuk Pelabuhan yang dipilih.

- Tiket yang dapat di-refund adalah tiket dengan nominal minimal Rp50.000 dalam satu invoice pembayaran.

- Pengajuan refund dikenakan biaya administrasi sebesar 25% atau minimal Rp25.000 dari harga tiket terpadu.

- Terdapat biaya pembatalan sebesar 50% dari harga tiket yang sudah dikenakan biaya administrasi.

BACA JUGA:7 Ide Asyik Libur Lebaran 2024 di Bandar Lampung

- Siapkan dokumen untuk refund mulai dari e-tiket, KTP/SIM/Paspor dan STNK untuk kendaraan. Lalu data rekening bank sebagai media pengembalian dana dan pastikan data pada e-tiket sudah sesuai dengan identitas.

Demikian penjelasan tadi berkaitan dengan langkah mudah beli tiket kapal Ferry dan cara refund lewat aplikasi Ferizy. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: