Dalam 10 Hari, 15 Pelanggan Tertinggal Kereta Api Dan 12 Penumpang Gagal Berangkat Gunakan Kereta Api

Dalam 10 Hari, 15 Pelanggan Tertinggal Kereta Api Dan 12 Penumpang Gagal Berangkat Gunakan Kereta Api

Pengecekan identitas pemudik menggunakan angkutan lebaran kereta api. Ilustrasi/Foto.Dok.PT KAI Divre IV Tanjungkarang.--

BACA JUGA:H-1 Lebaran, Kendaraan Pemudik di Tol Bakter Mulai Lengang

Ditambahkan Zaki, secara komulatif hingga hari ini pelanggan yang berangkat dari Stasiun Tanjungkarang dan Stasiun Labuhan Ratu sebanyak 12.819 penumpang.

Pantauan pada Selasa, 9 April 2024 tiket KA Rajabasa rute Tanjungkarang sampai dengan Kertapati (PP) sudah habis terjual. 

Selain itu, untuk KA Kuala Stabas rute Tanjungkarang sampai dengan Baturaja (PP) untuk keberangkatan 7 hari kedepan sebagian besar sudah habis, masih tersedia di tanggal-tanggal tertentu dengan ketersediaan di bawah 5 persen.

“Untuk penjualan KA Kuala Stabas baru mulai dilakukan H-7 keberangkatan. Keberangkatan tanggal 17 April baru bisa dilakukan besok Rabu (10/4)," pungkas  Zaki. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: