Pernah Masuk Adwi, Desa Rigis Jaya, Desa Wisata Lampung Barat Surganya Penikmat Kopi hingga Wisata Edukasi

Pernah Masuk Adwi, Desa Rigis Jaya, Desa Wisata Lampung Barat Surganya Penikmat Kopi hingga Wisata Edukasi

Warisan leluhur hingga seni budaya Lampung Barat yang masih terjaga kelestarian pada Desa Rigis Jaya. Ilustrasi/Foto Instagram@ Feby_ mahendra_puspanegara--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Desa Rigis Jaya merupakan salah satu desa wisata Lampung  pernah masuk Anugerah desa wisata Indonesia (Adwi).

Sederet nominasi Adwi yang pernah diraih oleh desa wisata di kabupaten Lampung Barat.

Diantaranya, pernah masuk 50 besar Adwi 2021, juara tiga Adwi 2021 kategori desa rintisan dan masuk finalis kategori desa wisata maju pada Adwi tahun 2022.

Ternyata, desa rigis jaya bisa dikatakan sebagai Surganya Penikmat Kopi

BACA JUGA:Deretan Tempat Ngopi Klasik di Semarang Referensi Penikmat Kopi, Ada milik Eks Tentara Pelajar Brigade 17

BACA JUGA:4 Rekomendasi Wisata Kopi di Lampung, Penikmat Kopi Wajib Coba Kopi Robusta Yang Jadi Andalan

Karena, keindahan alam disekitaran desa rigis jaya masih asri dengan perkebunan kopi yang luas dibudidayakan secara baik oleh penduduk setempat.

Cocok banget, penikmat kopi Lampung berkunjung wisata Rigis Jaya di Lampung Barat.

Selain, mendapat edukasi perkebunan kopi robusta di wilayah yang dikenal sebagai kampung kopi Lampung Barat.

Sehingga, bisa banget dijadikan lokasi wisata edukasi dan agrowisata. 

BACA JUGA:Pulau Wayang, Wisata Lampung Vibes nya Bak Phuket Thailand hingga Raja Ampat Papua Barat

BACA JUGA:Wisata Budaya Hingga Agrowisata, Jelajahi Pesona Keindahan Desa Braja Harjosari, Desa Wisata Lampung Timur

Kegiatan wisata di Kampung Rigis Jaya memiliki perkebunan kopi dengan luas lebih kurang 498,34 hektar.

Setiap satu hektarnya, desa wisata ini dapat menghasilkan dua  ton kopi. Sehingga kabarnya mampu memproduksi kopi robusta mencapai 1.058 ton dalam setahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: