Jaga Kebersamaan, Gubernur Lampung dan Danlanal Olahraga Bersama

Rabu 12-10-2022,14:37 WIB
Reporter : Anggri Sastriadi
Editor : Anggri Sastriadi

Sementara itu, Danlanal Lampung Kolonel Laut (P) Zul Fahmi mengatakan olahraga bersama ini untuk menjalin silaturahmi antara instansi terkait yang ada di Provinsi Lampung serta menguatkan rasa kebersamaan untuk menjaga Lampung.

"Seperti apa yang Bapak Gubernur sampaikan kalau kita bersama kita kuat, kita akan menjaga Lampung tetap aman, damai dan sejahtera," ujar Zul Fahmi.

Kategori :