Wisatawan dapat menikmati pemandangan diatas perbukitan dengan berbagai gunung yang sangat memanjakan mata, selain itu terdapat pemandangan gunung betung yang dapat terlihat di pagi hari hingga sore menjelang.
BACA JUGA:Catat! Rekomendasi Studio Foto di Bandar Lampung untuk Mengabadikan Momen Spesial
Tempat wisata ini buka setiap hari dari pukul 08.00 – 21.00 WIB dan tiket masuknya sekitar Rp 15.000 Per orang.
Berlokasi Pinang Jaya, Kemiling, Bandar Lampung. Dan berjarak sekitar 305 menit dari pusat kota
Itulah 5 destinasi wisata bukit dekat dengan pusat kota Bandar Lampung yang dapat kalian datangi saat liburan akhir tahun. (*/Jihaan Adellia)