Viral Gara-gara Pamer Gaji Puluhan Juta, PNS Diskes Jakarta Dapat Sanksi Ini

Rabu 24-05-2023,18:55 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Alam Islam

Semua harta berlimpah tersebut tercatat di LHKPN pada tahun 2022 dengan total Rp 24,5 miliar tanpa catatan hutang.

Berdasarkan data LHKPN, harta yang dimiliki Kadiskes Ati dinyatakan mampu mengalahkan atasannya Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Mutakabar.

Gubernur Banten Al Mutakabar tercatat memiliki harta sebesar Rp 15 miliar.

BACA JUGA: Ternyata, Uang Koin Gambar Rumah Gadang Ini Diburu Kolektor, Cirinya Apa Ya?

Di balik harta berlimpah, sebelumnya Ati pernah menjabat di Kota Tangerang sebagai Sekertaris Dinas Perpustakaan dan arsip daerah pada 27 september 2019.

Ati juga pernah berkarir dan menjabat sebagai Direktur RSUD Kota Tanggerang.

Kemudian, Ati memutuskan untuj mengikuti open bidding.

Saat memutuskan open Bidding Ati dinyatakan lolos dan berhasil menduduki jabatan sebagai Kadinkes banten pada sepetember tahun 2019.

BACA JUGA: Sosok Wanita Cantik Ini Bikin Heboh Warga Kediri

Adapun pada prosesi pelantikan Ati sebagai Kadinkes Banten disahkan bersama Gubernur Banten Wahidin Halim.

Kemudian disaksikan dengan tiga penjabat pimpinan tinggi pratama dilingkungan pemerintah Provinsi Banten.

Hingga saat ini Kadinkes Banten Ati masih akan terus disorot oleh warganet karena selain miliki harta yang begitu berlimpah. 

Di Lampung, Kadiskes Lampung Reihana mendapat panggilan KPK untuk melakukan klarifikasi hartanya yang dilaporkan ke LHKPN, Senin 22 Mei 2023.

BACA JUGA: Simak! Ini 5 Kampung Paling Kaya di Tulang Bawang Berdasarkan Alokasi Dana Desa

Reihana awalnya dijadwalkan memberikan klarifikasi terhadap laporan kekayaan pada Jumat 19 Mei 2023.

Namun, kepala dinas kesehatan terlama di Lampung ini meminta ditunda karena masih harus melengkapi data pendukung.

Kategori :