RADARLAMPUNG.CO.ID - Mulai saat ini jangan lagi bingung apalagi sampai pusing karena tidak hafal kode saat akan melakukan top up OVO.
Berikut ini akan dijabarkan dengan lengkap kode serta tata cara melakukan top up dompet OVO melalui ATM atau M-Banking dan I-Banking.
Sebab, setiap orang memiliki rekening Bank yang berbeda-beda, setiap Bank memiliki kode yang berbeda pula.
Meski sebagian orang sudah hafal dengan kode Bank saat melakukan Top Up karena sudah sering dilakukan.
Namun, masih saja ada orang yang belum hafal karena jarang Top Up atau karena baru mengganti rekening bank.
Bagi yang belum tahu dan tidak ingin bersusah payah dalam mencari kode Bank saat top up OVO, maka berikut daftar lengkapnya.
Diketahui, top up OVO dapat dilakukan ke berbagai Bank baik melalui ATM maupun M-Banking atau I-Banking.
Bank tersebut yakni BCA, Mandiri, Nobu National Bank, BNI, CIMB Niaga, Bank BTPN, Bank BRI, BRI Syariah, Permata Bank, Bank Sinarmas Mas, Simobi+, Maybank, DBS, Bank Mega, Bank BTN.