RADARLAMPUNG.CO.ID – Dalam kehidupan rumah tangga, banyak orang yang pasti sudah mengenal tentang apa itu poligami.
Poligami atau permaduan umumnya sangat tidak disukai oleh kalangan kaum wanita.
Tak sedikit wanita yang mau dimadu oleh suaminya dengan alasan apapun.
Meskipun ada juga yang Ikhlas menerima jika suaminya melakukan poligami.
BACA JUGA: Prinsip Eksogami Dalam Perkawinan Orang Suku Asmat Papua
Kendati demikian, poligami memiliki aturan tersendiri bagi pelakunya.
Misalnya pada orang suku Asmat Papua yang suaminya melakukan poligami.
Dalam kelompok masyarakat suku Asmat Papua, poligmi memiliki aturan tersendiri.
Aturan poligami dalam rumah tangga masyarakat suku Asmat Papua didasarkan pada tradisi yang sudah ada.
BACA JUGA: Tradisi Dalam Pernikahan Suku Asmat Papua, Hewan Ini Bisa Jadi Mas Kawin
Tradisi yang sudah diwariskan secara turun temurun itulah yang membuat laki-laki Asmat berpoligami.
Kebanyakan poligami yang dilakukan oleh laki-laki Asmat disebabkan mengawini janda.
Poligami yang terjadi dalam kehidupan rumah tangga orang suku Asmat Papua.
Hal ini disebabkan banyak janda yang dikawini oleh laki-laki Asmat.
BACA JUGA: Keistimewaan Batu Akik Dalam Agama Islam