Merapat Nih, 10 Jenis Makanan Anti Penuaan, Segera Catat!

Jumat 10-11-2023,12:01 WIB
Reporter : MBKM 5
Editor : Anggri Sastriadi

BACA JUGA:11 Manfaat Buah Lontar yang Tidak Disangka, No 3 Berguna Banget

2.Buah Delima Merah 

kita tak perlu khawatir tentang kerutan dan garis-garis halus di wajah jika Anda sering makan buah delima merah. Polifenol yang terkandung dalam buah ini memiliki kemampuan melawan radikal bebas,

dan kandungan vitamin C yang tinggi dapat melindungi kulit dari paparan sinar matahari. Di samping itu, senyawa pulicanagin akan membantu tubuh menyimpan kolagen dan menjaga kesehatan jaringan kulit.

3.Buah-buahan seperti blueberry, raspberry, dan blackberry

BACA JUGA:FP Unila Resmikan Gedung Baru, Ini Peruntukkannya

Selain enak, buah-buahan ini juga dapat membantu meremajakan tubuh berkat kandungan antioksidannya yang tinggi. Antioksidan ini melawan radikal bebas yang merusak tubuh akibat polusi,

sinar matahari, dan berbagai bahan kimia berbahaya. Selain itu, berbagai vitamin dan nutrisi yang terdapat dalam buah-buahan ini efektif dalam mencegah kerusakan sel dalam tubuh.

4.Semangka

Tingginya kandungan vitamin A, C, dan E dalam semangka membuatnya efektif dalam mencegah penuaan dini. Selain menjaga kulit, semangka juga dapat membantu mengatasi masalah seksual yang sering terjadi saat

BACA JUGA:Daftar Mutasi Kepala Satuan Jajaran Polda Lampung, Termasuk Kasat Lantas Polres Way Kanan yang Dicopot

penuaan. Buah ini mengandung asam amino yang mendukung sirkulasi darah dengan memperlebar pembuluh darah, yang berguna bagi mereka yang mengalami masalah ereksi atau ejakulasi karena faktor usia.

5.Kacang-kacangan

Berbagai jenis kacang, seperti kacang merah, kacang almond, kacang tanah, dan kacang mete, merupakan opsi yang baik untuk mencegah penuaan dini. 

Kacang-kacangan kaya akan protein, serat, dan omega-3 tetapi rendah lemak jenuh. Untuk menjaga kesehatan otak dan melawan radikal bebas, gantilah camilan asin  dengan kacang-kacangan yang lebih sehat.

BACA JUGA:Dengar Kabar Perundungan Anak, Mensos Tri Rismaharini Terjun Langsung ke Pesawaran

Kategori :