BLK Bandar Lampung Resmi Beralih Menjadi Milik Kemenaker, Ini Potensinya
Balai Latihan Kerja (BLK) Bandarlampung yang sebelumnya dikelola Pemprov Lampung kini beralih ke Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker).--
Saat ini total lahan yang di serah kan sebesar 3,3 hektar, kemudian gedung kantor 1 unit, aula 1 unit, workshop ada 7 unit, ada rumah susun 3 lantai, perumahan karyawan, musholla. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: