15 Aplikasi dan Website Terpercaya untuk Mencari Kerja Tahun 2023, Berbagai Kategori Pekerjaan

15 Aplikasi dan Website Terpercaya untuk Mencari Kerja Tahun 2023, Berbagai Kategori Pekerjaan

Reliable Websites and Applications in 2023 with a Variety of Job Categories for Job Seekers.--Sumber Foto : Ilustrasi dari Freepik

RADARLAMPUNG.CO.ID-Tahun baru 2023 dengan semangat baru, buat kalian yang sedang mencari pekerjaan ada banyak kesempatan dari berbagai tempat.

Agar mudah dan aman kalian bisa kunjungi website dan download aplikasi terpercaya untuk mencari pekerjaan agar tidak terkenal tipu oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab.

Berikut radarlampung.co.id merangkumnya dalam 15 website dan aplikasi terpercaya untuk mencari kerja dari berbagai macam jenis kategori pekerjaan :

BACA JUGA:Caution Failed Focus! Night Shift Workers Must Pay Attention to This

1.Kategori Full Time/Part Time/Magang

Untuk mencari kategori pekerjaan di atas kalian bisa kunjungi website dan aplikasi berikut :

•Jora, disini menyediakan lowongan kerja dari berbagai perusahaan lintas negara. Kalian juga dapat mendaftar berbagai lowongan pekerjaan dengan mudah dan cepat.

•Kupu, website dan aplikasi ini menyediakan lowongan pekerjaan yang dimulai dari pramusaji, mekanik, hingga berbagai lowongan pekerjaan digital lainya.

BACA JUGA:5 Jenis Vitamin yang Cocok Untuk Pekerja Keras

•Job Today, tidak hanya untuk melamar kerja sana di website dan aplikasi ini juga tersedia fitur untuk chat dengan HRD. Dengan demikian kalian bisa langsung bertanya dan ngobrol untuk screening awal dengan kandidat.

•Trovit Jobs, disini kalian akan menemukan hingga puluhan ribu lowongan kerja dalam website dan aplikasi ini, terdapat fitur filter untuk memudahkan kalian untuk mencari kerja dengan lebih spesifik.

•Deall Jobs, disini menyediakan lowongan kerja dari 450 lebih perusahaan di seluruh Indonesia. Jadi peluang kalian untuk mendapatkan pekerjaan lebih besar.

•Glassdoor, tidak hanya menyediakan lowongan pekerjaan saja disini juga kalian dapat melihat berbagai range gaji pada berbagai profesi dari berbagai daerah di aplikasi ini.

BACA JUGA:Awas Gagal Fokus! Pekerja Shift Malam Harus Perhatikan Ini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: instagram myskill.id