Tanaman Herbal Bisa Berbahaya? Hindari Konsumsi Golongan Berikut Ini

Tanaman Herbal Bisa Berbahaya? Hindari Konsumsi Golongan Berikut Ini

Ilustrasi Bahaya Mengonsumsi Obat dari Tanaman Herbal. Foto/Pixabay.com--

BACA JUGA:Kelas BPJS Kesehatan Ini Bakal Dihapus Per Januari 2025 Mendatang, Simak Penjelasannya

Dalam hal ini, para konsumen tanaman herbal harus memperhatikan informasi dan penjelasan terkait bahan tanaman herbal yang nantinya digunakan.

Hal tersebut bertujuan agar saat penggunanya memutuskan bahan herba mana untuk pengobatan yang dilakukan.

Maka disarankan untuk tidak menggunakan bahan herbal sebagai pengobatan utama dan hanya digunakan sebagai bahan pengobatan pendukung.

Kemudian dosis atau cara konsumsi pun harus sesuai dengan keterangan yang diberikan saat membelinya.

BACA JUGA:Ternyata Ini yang Bikin Jajanan Ngebul Berbahaya Buat Kesehatan

Keterangan setiap obat menggunakan bahan apapun harus diperhatikan agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan dan merugikan.

Meski berbahan dasar tanaman herbal, namun keterangan dan saran penggunaan harus dibaca secara cermat dan teliti.

Hal ini dilakukan sebagai upaya pencegahan terhadap reaksi alergi akibat mengonsumsi obat herbal.

Di sisi lain, seperti yang diberitakan Radarlampung.co.id sebelumnya, ada beberapa tanaman herbal yang seringkali digunakan sebagai bahan dasar obat tradisional dengan khasiat yang baik bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Bahaya! Segera Uninstal Windows 7 dan 8 Kalau Tak Mau Kena Virus, Simak Penjelasannya

Pertama adalah tanaman herbal ginseng. siapa yang tidak mengenal ginseng? Tanaman herbal yang bagian akarnya sering digunakan sebagai bahan mengatasi berbagai keluhan kesehatan.

Akar ginseng sudah sering dijadikan sebagai bahan obat herbal untuk mengobati berbagai keluhan kesehatan pada tubuh manusia.

Ekstrak dari akar ginseng dinilai mampu meningkatkan imunitas tubuh, fungsi otak, hingga meningkatkan energi.

Kandungan antioksidan yang dimiliki ginseng pun diklaim mampu mengurangi peradangan dalam tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: