Bansos Pangan Siap Diantar ke Rumah, Cek Tiga Wilayah dan Golongan Prioritas

Bansos Pangan Siap Diantar ke Rumah, Cek Tiga Wilayah dan Golongan Prioritas

Bansos pangan segera dicairkan selama tiga bukan untuk keluarga penerima manfaat yang sudah terdaftar. --

- Tunggu sampai hasil tertera di layar. Dengan begitu masyarakat bisa melihat namanya, apakah dinyatakan sebagai penerima bansos pangan atau tidak.

Sebelum masyarakat ingin mendapatkan bansos, penting sekali untuk memenuhi segala persyaratan yang telah ditetapkan.

BACA JUGA: CAIR BULAN RAMADHAN! Cek Penerima Bansos PKH 2023, Penerima BLT Dapat Rp3 Juta dan Cair di 3 Daerah Ini

BACA JUGA: Begini Penyaluran Terbaru Pencairan Bansos BPNT Tahap 2, Cek Awas Keliru

Syaratnya, masyarakat harus terdaftar dalam data DTKS tahun 2023. Untuk pendaftarannya bisa melalui aplikasi bansos yang bisa didapatkan di Play Store maupun App Store.

Jika sudah, silahkan isi semua data diri. Mulai dari nama, tempat tinggal, tanggal lahir, nomor telpon dan email.

Lanjutkan klik daftar, usulan selesai dan tunggulah sampai proses verifikasi yang akan dilakukan oleh Kemensos selesai.

Pendaftaran DTKS bisa juga melalui Kelurahan hanya untuk golongan masyarakat yang statusnya miskin dan tidak mampu.

BACA JUGA: DPRD Pringsewu Segera Usulkan Tiga Calon Penjabat Bupati, Nama Adi Erlansyah Masih Terkuat

BACA JUGA: Contoh Soal Ujian Sekolah atau USP Matematika Kelas 9 SMP Beserta Kunci Jawaban Terkait

Jika sudah masuk dalam DTKS, maka bansos pangan akan dikirimkan pada tiga wilayah dengan golongan prioritas pengantaran.

Adapun wilayah yang akan dikirimkan semua wilayah termasuk 3T yakni

- Terdepan

- Terpencil

BACA JUGA: Soal Kabar Pemotongan Uang Makan, Ini Kata Sekretaris Satpol PP Pesawaran

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: