11 Buah di Sekitar Kita Ini Ternyata Baik Dikonsumsi untuk Menjaga Kesehatan Gigi

11 Buah di Sekitar Kita Ini Ternyata Baik Dikonsumsi untuk Menjaga Kesehatan Gigi

-Foto Net-

6. Kiwi

Buah dengan corak unik di dalamnya ini juga terbukti mempunyai manfaat membasmi bakteri dari mulut, serta meningkatkan asupan kolagen untuk mendukung kesehatan gusi bersamaan dengan vitamin C di dalamya.

7. Semangka

Buah yang mengandung banyak serat ini sangat bisa diandalkan dalam memelihara gigi dan gusi yang sehat.

Ya, Tingginya kadar air pada buah ini dapat memicu produksi air liur. Mulut kamu pun jadi terlindungi dari partikel sisa makanan dan bakteri.

Buah untuk memperkuat gigi dan gusi ini juga kaya vitamin C yang berperan sebagai antioksidan kuat untuk mencegah penyakit gusi, serta menghambat pembentukan plak dan karang gigi.

Karenanya, semangka termasuk pilihan buah yang bagus untuk gigi.

8. Timun

Timun kaya akan serat. Buah yang kerap dikelompokkan sebagai sayur ini memiliki kadar air tinggi sehingga dapat membantu melapisi mulut agar tidak kering.

Mengunyah mentimun dapat menghasilkan air liur yang membantu menghilangkan bakteri jahat di mulut, sekaligus menetralkan rongga mulut yang asam.

Maka tak salah orang Indonesia menjadikan teman saat bersantap makan.

9. Pisang

Buah yang menjadi panganan khaz orang Lampung ini rupaya memiki kemampuan tersendiri dalam menjaga gigi manusia.

Pisang sangat baik untuk menunjang kesehatan gigi karena kaya serat, serta mengandung vitamin C dan B6.

Pisang juga mengandung mineral, seperti kalium, mangan, dan magnesium sehingga terkenal sebagai buah yang baik untuk memperkuat gigi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: