11 Buah di Sekitar Kita Ini Ternyata Baik Dikonsumsi untuk Menjaga Kesehatan Gigi

11 Buah di Sekitar Kita Ini Ternyata Baik Dikonsumsi untuk Menjaga Kesehatan Gigi

-Foto Net-

RADARLAMPUNG.CO.ID - Sejumlah penyakit mulut dan gigi akan kerap muncul jika kita tidak memperhatikan kesehatan gigi.

Mulai dari sariawan hingga radang pada gigi yang biasanya rusak karena tidak terpelihara. Atau bahkan karena memakan makanan yang tidak tepat, khususnya bagi gigi sensitif.

Selain dari dokter, ternyata banyak hal yang bisa dilakukan untuk melakukan perawatan gigi.

Dimulai dari menjaga kesehatan gigi dengan memakan buah-buahan tertentu yang bisa membuat gigi semakin kuat dan sehat meski termakan waktu.

 

Tentunya tetap harus menggosok dengan menggunakan pasta gigi setiap dua kali sehari.

Nah, Radarlampung.co.id mempunyai referensi sebelas jenis buah-buahan yang dapat digunakan untuk menjaga kesehatan gigi.

Tentunya buah yang mudah dicari di sekeliling kita berdasarkan kutipan berbagai artikel seperti berikut.

1. Apel

Apel mengandung serat dan air yang cukup banyak sehingga sangat baik untuk kesehatan gigi.

Buah apel juga kaya antioksidan yang membantu mencegah kerusakan dan infeksi bakteri pada gusi dan jaringan sekitarnya.  

 

Di mana, gerakan mengunyah saat makan apel juga bikin produksi air liur (saliva) lebih banyak.

Alhasil, tingkat keasaman mulut bisa dinetralkan sehingga risiko mengalami gigi berlubang bisa diminimalkan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: