Apa Itu Islam Suwinti? Istilah yang Muncul Dari Pondok Pesantren Al Zaytun

Apa Itu Islam Suwinti? Istilah yang Muncul Dari Pondok Pesantren Al Zaytun

Istilah Islam Suwinti muncul dalam sebuah kegiatan di Pondok Pesantren Al Zaytun Indramayu. FOTO TANGKAP L AYAR AL ZAYTUN OFFICIAL --

Pimpinan Pondok Pesantren Al Zaytun Panji Gumilang kemudian berharap agar pemerintah mendengar usulnya tersebut dan diberlakukan. 

 

"Mudah-mudahan didengar. Setelah didengar, menteri dalam negeri merubah bentuk KTP,"

 

BACA JUGA: Mengerikan! Ternyata Begini Konsep Kiamat Dalam 5 Agama Besar di Dunia

 

"Hilangkan agama," tegasnya. 

 

Sementara dalam platform media sosial lain yakni aplikasi snack video, Panji Gumilang bahkan seperti menganggap bahwa agama pada KTP tidaklah begitu penting. 

 

"Jangan cantumkan agama, di KTP kok ada agama, " katanya. 

 

Video tersebut dibagikan oleh akun @Asya77 yang terpantau pada Jumat 2 Juni 2023.

 

BACA JUGA: Diutus Sebagai Pembawa Pesan Kiamat Hingga Bisa Berbicara dengan Manusia, Hewan Apa?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: