Kebanyakan Minum Kopi Bisa Membuat Payudara Mengecil, Benarkah?
Studi menyatakan bahwa minum kopi terlalu banyak bisa membuat payudara mengecil. FOTO PIXABAY.COM --
Sementara perkembangan kanker payudara pada pasien yang jarang atau tidak minum kopi sama sekali, tidak melambat.
Namun temuan lain dari studi peneliti Universitas Lund menyatakan bahwa minum kopi bisa memengaruhi ukuran payudara.
BACA JUGA: Butuh Modal Usaha Cepat? Inilah Tiga Pinjol yang Pas Tenor dan Bunganya Buat UMKM Lampung
Di mana, perempuan yang minum lebih dari tiga cangkir kopi setiap hari, kehilangan rata-rata delapan persen volume payudaranya.
Para ahli berpendapat bahwa zat-zat aktif yang terkandung di dalam kopi memiliki pengaruh pada gen-gen tertentu dalam tubuh.
Salah satunya disebut mempengaruhi ukuran payudara perempuan. Demikian dikutip dari healthline.com.
Tidak hanya itu. Penelitian tersebut juga mengungkapkan bahwa perempuan yang minum kopi secara rutin, memiliki ukuran payudara lebih kecil sebanyak 17 persen.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: