Dua Kerajaan Kuno yang Pernah Berdiri di Lampung

Dua Kerajaan Kuno yang Pernah Berdiri di Lampung

Kerajaan-kerajaan yang pernah berdiri dan berjaya di Lampung. ILUSTRASI/Foto Tangkapan Layar Berbagai Sumber--

BACA JUGA: Nyangkut di Atap Rumah Warga Amerika Serikat, Benda Ini Ternyata Harta Karun Langka

Kekuatan keempat Umpu dalam membuat perserikatan yang dikenal dengan Paksi Pak.

Perserikatan itu lantas berhasil membuat sebagian bangsa suku Tumi takluk atas Pagaruyung.

Agama Islam pun akhirnya menyebar di Kerajaan Skala Brak.

Banyak dari bangsa suku Tumi yang lantas memeluk agama Islam, namun ada juga yang menolak.

BACA JUGA: 6 Kota Penghasil Wanita Cantik Terbanyak di Indonesia, Jawa Barat Nomor 1

Mereka yang menolak untuk masuk agama Islam memilih untuk pergi ke wilayah Pesisir Krui.

Kemudian melanjutkan perjalanan dengan terus menyeberang ke Pulau Jawa dan Palembang.

2. Kerajaan Tulang Bawang

Kerajaan selanjutnya yang dikenal pernah berdiri dan berjaya di Lampung adalah Kerajaan Tulang Bawang.

BACA JUGA: Fakta Menarik Mariana Sebagai Palung Terdalam di Bumi

Kerajaan Tulang Bawang disebut muncul saat masyarakat Lampung masih menganut agama Hindu.

Namun pengaruh agama Islam yang lebih besar dan sudah mulai masuk lebih dulu ke daerah Lampung.

Hal itu membuat rakyat Lampung khususnya Kerajaan Tulang Bawang banyak yang menganut agama Islam.

Kerajaan Tulang Bawang itu sendiri disebut-sebut sudah berdiri sejak abad ke-4 atau 623.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: