12 Destinasi Wisata Mojokerto Jawa Timur Paling Hits, Nomor 9 ada cerita Mistis Didalamnya

12 Destinasi  Wisata Mojokerto Jawa Timur Paling Hits, Nomor 9 ada cerita Mistis Didalamnya

Foto tangkap layar Instagram @dust_iv1908 : Pertitaan candi Jolotundo salah satu destinasi wisata Mojokerto Jawa Timur--

BACA JUGA:Panglima TNI Lakukan Mutasi Besar-besaran, Berikut Ini Nama-nama yang Bergeser

Bernah De Vallei  berasal  dari perpaduan bahasa Jawa dan Belanda.

Bernah  De valley memiliki arti yang sama yaitu lembah atau ladang yang berada didekat Sungai berada pada lahan seluas hektar di ketinggian 500 meter diatas permukaan laut.

Bernah  De Vallei  merupakan bagian dari lembaga masyarakat desa hutan dan masih termasuk kawasan Perhutani kesatuan pemangkuan hutan (KPH). Dengan pengelolaannya secara Swadaya oleh masyarakat desa.

6. Kembang Belor  

Kembang belor merupakan salah satu kegiatan eduwisata Bernah De Vallei adalah menanam bunga dan pohon anak-anak yang mengikuti akan mendapat pendampingan dari seorang instruktur.

Selain itu,  ada pula kegiatan ekowisata jelajah hutan pinus.

BACA JUGA:Mengenal Batu Ruby Sebagai Bukti Kehidupan Purba

Selama perjalanan suasananya teduh dan udara yang sejuk akan menemani Anda. Anda juga bisa berenang di kolam yang airnya bersih dan jernih terdapat dua buah kolam renang besar.

Dan satu kolam kecil yang menarik yakni  Bernah De Valley  adalah adanya kegiatan kemping bahkan pengelola juga menawarkan paket berkemah dengan fasilitas peralatan tenda dan api unggun berlokasi di Jalan Raya Tirto Wening,desa Kembang belor Pacet Mojokerto, Jawa Timur.

Mojekerto merupakan tempat wisata ini beroperasi setiap hari mulai dari jam delapan pagi hingga 4 sore dan tutup pada hari Jumat.

Selain tiket masuk yang terjangkau biaya lain yang harus dipersiapkan adalah untuk berenang atau berkemah.

7. Joglo Park Mojokerto 

Joglo Park Mojokerto merupakan sebuah objek wisata dengan wahana permainan dan wisata terlengkap di Pacet, Mojokerto, Jawa Timur .

Mojokerto mengusung konsep aku Avatar silent destinasi wisata di Mojokerto ini menyediakan wahana permainan air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: