4 Kampus Negeri Terbaik di Indonesia yang Dipimpin Rektor Perempuan
Jajaran kampus negeri terbaik di Indonesia, yang dipimpin oleh sosok rektor perempuan yang hebat. FOTO TANGKAPAN LAYAR/YOUTUBE BERBAGAI SUMBER--
BACA JUGA: Kasus Tipu Gelap Proyek Lamsel, Ada Skenario Jatuhkan Nama Baik Bupati
Institut Teknologi Bandung berhasil menuai prestasi dengan masuk dalam jajaran universitas terbaik di dunia.
Prestasi ini tentunya membanggakan, terlebih Institut Teknologi Bandung kerap jadi langganan lima besar kampus terbaik di Indonesia
3. Universitas Padjajaran
Sosok perempuan hebat yang berhasil memimpin institusi Pendidikan kini datang dari Universitas Padjajaran.
BACA JUGA: Keistimewaan Kameleon, Hewan Eksotis yang Bikin Jatuh Hati Pemiliknya
Universitas Padjajaran (UNPAD) saat ini dipimpin oleh seorang perempuan hebat.
Dia adalah Prof. Dr. Rina Indiastuti, S.E., M.SIE.
Prof. Rina berhasil menuai prestasi dalam karirnya di bidang Pendidikan.
Karena berhasil terpilih dan dipercaya sebagai rektor Universitas Padjajaran.
BACA JUGA: 6 Cabang Baru Dealer Honda Arista Resmi Dibuka, 2 Ada di Lampung
Hal tersebut lantas menjadikannya sebagai rektor perempuan pertama dalam sejarah kampus Universitas Padjajaran.
Perempuan kelahiran Kediri pada tanggal 10 Januari 1961 silam ini.
Sebelumnya Prof. Rina pernah menjabat sebagai Pembantu Rektor.
Beliau pernah menjadi Pembantu Rektor di Bidang Administrasi Umum dan Keuangan di Universitas Padjajaran.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: