Bikin Merinding, Beberapa Desa di Indonesia Ini Ternyata Dianggap Angker, Ada yang Jarang Dikunjungi

Bikin Merinding, Beberapa Desa di Indonesia Ini Ternyata Dianggap Angker, Ada yang Jarang Dikunjungi

Desa merupakan sebuah permukiman yang dipimpin oleh seorang Kepala Desa. Sebuah desa adalah kumpulan dari beberapa unit pemukiman kecil yang disebut dengan Dusun. (Foto Pixabay)--

BACA JUGA:Enggak Perlu Ribet Deh, Begini Cara Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Bisa Cair Rp 1 Juta Loh, Ikuti Caranya

Sebab pulau Nusa Barung tersebut diyakini menjadi kawasan pusat belajar ilmu-ilmu gaib. Oleh sebab itu, desa ini dikenal sebagai tempat bagi orang-orang yang ingin belajar dan mengasah ilmu gaibnya.

- Kemudian yang berikutnya yaitu Desa Sragi yang terletak di Songgon, Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur. Sebuah cerita angker dari desa ini berasal dari sebuah bangunan yang dikenal sakral.

Bangunan tersebut dipercayai sebagai lokasi tempat tinggal salah satu tokoh pewayangan, Semar. 

Konon, orang-orang yang memiliki indra keenam dapat melihat megahnya istana Semarang. Istana tersebut memiliki hiasan yang terbuat dari emas.

BACA JUGA:Soal Anggota DPRD Lampung Menabrak Anak Hingga Tewas, Kasatlantas Turun Cek Ulang TKP Lakalantas

- Selanjutnya yaitu Desa Siluman yang berlokasi di Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Subang Provinsi Jawa Barat.

Dari namanya saja desa ini sudah bikin bulu kuduk merinding dari namanya tersebut.

Selain itu dari nama - nama tersebut sebenarnya diambil dari sebuah sungai kecil Cisiluman, yang kini termasuk ke dalam wilayah Desa Kadawung. 

Dan pada masa kolonial, sungai ini difungsikan menjadi tempat persembunyian para pejuang Indonesia saat melawan penjajah Belanda.

BACA JUGA:Obat Tradisional, Suplemen dan Kosmetik Ini Dilarang Edar oleh BPOM karena Berbahaya untuk Ginjal

Salah satu cerita mistis yang sangat  populer yaitu ketika orang luar mengunjungi Desa Siluman, ia akan kesulitan mencari jalan keluar. Bahkan, tak sedikit dari mereka yang hanya akan berputar-putar di dalam desa tanpa menemukan jalan keluarnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: