KUR BCA Sampai Limit Rp 500 Juta, Solusi Kredit Modal Usaha Bagi Calon Kerja dan Calon Debitur Minim Agunan

KUR BCA Sampai Limit Rp 500 Juta, Solusi Kredit Modal Usaha Bagi Calon Kerja dan Calon Debitur Minim Agunan

KUR BCA solusi kredit modal usaha bagi calon kerja & calon debitur minim agunan. Bisa melakukan Pengajuan KUR secara langsung atau online (E-Form) hingga limit Rp.500 juta . Sumber Foto.Website BCA--Website BCA

RADAR LAMPUNG.CO.ID -  Ingin mendapatkan Kredit Usaha Rakyat hingga Rp 500 juta tapi masih minim agunan,  coba ajukan KUR BCA

KUR BCA ini hadir memberikan solusi kredit modal usaha bagi calon kerja dan calon debitur yang minim agunan.

Dilansir dari website resmi BCA, KUR BCA hadir untuk memenuhi berbagai kebutuhan. Seperti,  selain untuk modal usaha kerja, juga bisa untuk investasi, pengembangan usaha, berbagai biaya dan kewajiban usaha, dan sebagainya.

BACA JUGA:Delegasi Mozavian Academy in Plock Polandia-Tim Umpri Lampung Kunjungi RSUDAM

Kemudian, KUR BCA hadir dengan Suku Bunga Kompetitif dimana bunga lebih rendah dan Fixed selama periode tertentu .

Lalu, KUR BCA hadir dengan jangka waktu yang Fleksibel dan mudah artinya jangka waktu lebih panjang. Sehingga, angsuran lebih ringan.

BACA JUGA:Empat Tersangka Rampok Tumbang di Tangan TEKAB 308 Polres Lampura

Kredit usaha Rakyat  (KUR) BCA hadir tentunya solusi kebutuhan modal kerja maupun investasi kepada para pengusaha kecil dan menengah yang belum memiliki agunan cukup.

Keunggulan Kredit Usaha Rakyat (KUR) BCA adalah Suku Bunga mulai dari 6 persen eff p.a dimana bebas biaya provisi dan administrasi.

Namanya kredit pastinya cara pembayaran mengangsur setiap bulan tak terkecuali kredit modal kerja atau kerja investasi .

Untuk jenis KUR Mikro, jangka waktu kredit modal kerja 3 tahun . Sementara untuk kredit investasi jangka waktu kredit modal kerja 5 tahun.

BACA JUGA:Akibat El Nino, 164 Hektar Lahan Persawahan di Mesuji Terancam Gagal Panen

Lalu, KUR Kecil untuk Kredit modal kerja 4 tahun, dan untuk kredit investasi 5 tahun

Tahukah Anda, setidaknya ada tiga jenis KUR dengan limit bervariasi mulai Rp.10 juta hingga Rp.500 juta , antara lain :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: