Begini Cara Aktifkan Pinjaman Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Ajukan Hari Ini
Cara mudah aktifkan Dana Siaga. Sumber Foto. Bpjs--
BACA JUGA: Tanpa Jaminan, Dapat Pinjaman Dana Aman Rp 5 Juta Dari Easycash, Begini Caranya
Silahkan tunggu sampai proses pengaktifkan akun di aplikasi Jamsostek selesai.
Jika telah selesai, untuk transaksi pinjaman Dana Siaga, silahkan kamu login menggunakan password.
Saat sudah berhasil login, kamu bisa klik menu Dana Siaga lengkap dengan mitra penyedia untuk ajukan pinjaman.
Klik semua syaratnya dan ajukan pengisian formulir pengajuan pinjaman Dana Siaga yang mana dirancang untuk memberi solusi kebutuhan mendesak.
BACA JUGA: Dapatkan Saldo DANA Gratis Mulai Puluhan Ribu, Cuma Jawab Survei Google Hari Ini
Bagi peserta yang ingin mengajukan pinjaman Dana Siaga pastikan masih aktif dalam anggota BPJS Ketenagakerjaan.
Juga telah berkerja diperusaahan terakhirnya minimal 2 tahun dan mempunyai gaji minimal Rp 3 juta rupiah per bulannya.
Saat semua syarat telah terpenuhi, melalui akun Jamsostek yang sudah aktif, peserta bisa pinjam Dana Siaga sampai Rp 25 juta.
Bunga yang tersedia sangat rendah di bawah 2 persen dengan cicilan tenor sampai 18 bulan.
BACA JUGA: Angsuran Mulai Rp100 Ribu untuk Pinjaman Rp100 Juta di KUR BCA, Siapkan Dokumennya Sekarang
Demikianlah cara untuk mengaktifkan pinjaman Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: