Dampak Buruk El Nino Bagi Wilayah Lampung Jika Terus Berlanjut, BMKG Jelaskan Penyebabnya
Dampak buruk fenomena El Nino jika terus berlanjut bagi wilayah Lampung. ILUSTRASI/PEXELS--
BACA JUGA: Sederet Daftar 5 kuliner Indonesia Ini Diyakini Bisa Membawa Keberuntungan, Apa Saja Itu?
Sementara angin Monsun Baratan, rata-rata bertiup dari arah barat hingga barat laut.
Dan akan bertiup pada bulan Oktober sampai dengan April setiap tahunnya.
Sebagai pengetahuan penting, Angin Monsun Timuran merupakan indikator musim kemarau.
Sedangkan Angin Monsun Baratan menjadi indikator musim hujan bagi wilayah Indonesia.
BACA JUGA: 8 Buah yang Mengandung Vitamin E, Cocok untuk Menjaga Kesehatan Kulit
Lanjut ke pembahasan terkait El Nino dan dampaknya bagi wilayah Lampung jika terus berlanjut.
Ada beberapa dampak buruk jika El Nino terus berlanjut mulai dari Anomali cuaca termasuk kekeringan, banjir bahkan badai hebat.
Daerah yang mengalami kondisi basah bisa mengalami periode kering berkepanjangan.
Sementara daerah yang kering dapat tergenang akibat curah hujan yang berlebihan.
Perubahan pola cuaca dan suhu pun dapat mempengaruhi sektor pertanian di wilayah terdampak.
Parahnya lagi bisa menyebabkan gagal panen hingga kekurangan pangan.
Dalam hal tersebut sebagai konsekuensi penghancuran terhadap ketahanan pangan lokal maupun pangsa pasar internasional.
Dampak El Nino juga bisa mempengaruhi sensitivitas dari ekosistem laut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: