Urban Classic! Motor Listrik dari Evoke Motorcycles yang Memiliki Torsi Lebih dari 200 Nm

Urban Classic! Motor Listrik dari Evoke Motorcycles yang Memiliki Torsi Lebih dari 200 Nm

Motor Listrik Urban Classic dari Evoke Motorcycles, Foto: Website resmi Evoke Motorcycles--

BACA JUGA:Hebat! Coastal Defence Ikut Masuk Daftar Belanja Prioritas Alutsista TNI AL Indonesia

Sehingga baterai bisa dipantau, diseimbangkan, dan dilindungi.

Selain itu, motor listrik Urban Classic ini dilengkapi dengan layar TFT, koneksi Bluetooth dan Wi-Fi.

Layar TFT yang digunakan untuk Urban Classic ini memiliki resolusi yang tinggi, yaitu 65k.

Model motor listrik ini juga mempunyai keamanan standar, seperti rem depan dan rem belakang.

BACA JUGA:Mengenal American Wirehair, Ras Kucing Berbulu Pendek yang Unik

Rem depan dengan kapiler ganda yang memiliki empat piston berukuran 300 mm.

Sementara rem belakang dengan kapiler tunggal yang memiliki dua piston berukuran 220 mm.

Ia juga memiliki lampu LED yang hemat daya dengan desain retro klasik berbentuk bulat.

Desain ini merupakan gabungan antara bentuk retro dan teknologi modern dari lampunya.

BACA JUGA:Kabar Baik untuk Blink! Semua Anggota BLACKPINK Memperbarui Kontrak dengan YG Entertainment!

Tata letak tombol menghidupkan lampunya juga mudah digapai.

Selanjutnya, model motor listrik Urban Classic ini hadir dalam tiga warna.

Warna-warna motor listrik ini adalah biru laut, abu-abu galaksi, dan merah cabai.

Lalu, harga yang Evoke tawarkan untuk model motor listrik ini adalah 9.895 dolar Amerika atau sekitar 153,6 juta rupiah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: