Berjarak 2 Jam Dari Bandar Lampung, Destinasi Wisata Air Terjun Sinar Tiga Pernah Dikunjungi Wisatawan Asing

Keindahan Air Terjun Sinar Tiga Pesawaran Lampung menjadi daya tarik tersendiri oleh wisatawan tak terkecuali wisatawan perancis. Ilustrasi/Foto Instagram@akhmad.ghozali.--
Awalnya ia mencoba menyediakan fasilitas seadanya sampai ada bantuan pemerintah, kawasan kehutanan, Universitas Lampung (unila), pamong setempat dan beberapa pihak lainnya tersedia fasilitas seperti fasilitas pembangunan pos-pos peristirahatan, akses jalan dan lainnya.
Mbah Basrowi, menyampaikan berbagai Wisatawan yang pernah mengunjungi air terjun sinar tiga, diantaranya Bandar Lampung, Bandung hingga Malaysia, Prancis dan Thailand pernah ke air terjun sinar tiga.
Mbah Basrowi juga pesan beberapa hal yang dilarang bagi para pengunjung saat berkunjung ke Air Terjun Sinar Tiga ini, antara lain.
- Saat ingin mengabadikan moment keindahan Air Terjun Sinar Tiga, pengunjung diharapkan tidak terlalu dekat dengan air terjun karena cuaca disini tidak menentu tiba tiba hujan dan debit air semakin meningkat.
- Menginap di pos pos peristirahatan di Air terjun jika kemalaman bahkan pengunjung bercamping dekat air terjun boleh saja asalkan tidak melakukan hal hal yang aneh.
Ya, walaupun ia lebih tidak memperbolehkan ke air terjun pada malam hari.
Kalau terdengar suara aneh aneh biasa Mbah Basrowi susul (cek lokasi). Tetap Jaga Kebersihan lokasi dan tidak membuang sampah sembarangan.
Itulah beberapa hal yang perlu diperhatikan saat mengunjungi Air Terjun Sinar Tiga Pesawaran, lokasi berjarak 2 jam dari Bandar Lampung. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: