10 Kuliner Legendaris di Bandar Lampung yang Cocok Diburu saat Lebaran dengan Sensasi Luar Biasa!

10 Kuliner Legendaris di Bandar Lampung yang Cocok Diburu saat Lebaran dengan Sensasi Luar Biasa!

Nasi Uduk Toha salah satu tempat kuliner kuliner legendaris di Bandar Lampung yang dinikmati pada malam hari. Ilustrasi/Foto Net.--

Mie Khodon merupakan olahan mie yang menyerupai Bakmi Godog Jawa yang ukurannya tergolong besar seperti mie Aceh atau bakmi di Pulau Jawa.

Ada berapa menu andalan lainya seperti, Mie Khodon, Mie Nyemek, Mie Kuah. Semua enak. Cocok banget dijadikan rekomendasi kuliner bagi penggemar olahan mie.

5. Bakso dan Mie Ayam Son Haji Sony

Bakso dan Mie Ayam Son Haji Sony selalu menjadi incaran pecinta kuliner legendaris saat berada di Kota Bandar Lampung.

BACA JUGA:24.626 Unit Kendaraan dan 110 Ribu Penumpang Menyebarang ke Pulau Jawa

Kuliner legendaris yang sudah berdiri sejak tahun 1966 ini telah memiliki beberapa cabang. Bukan hanya di Lampung namun hingga luar Lampung. 

Untuk gerai utama Bakso dan Mie Ayam Son Haji Sony berada di Jalan Wolter Monginsidi, Bandar Lampung.

Selain menikmati satu mangkok bakso atau mie ayam, beberapa cabang Bakso dan Mie Ayam Son Haji Sony menyediakan pusat oleh-oleh dalam bentuk Frozen Food. Seperti, Pempek Frozen hingga Bakso Paketan Frozen.

6. Warung Pindang Dea 

Bagi anda penggemar pindang, jangan lupa mampir di warung Pindang Dea kuliner legendaris di Bandar Lampung yang ada sejak tahun 1990-an.

BACA JUGA:Cegah Pencurian, Polisi Patroli Perumahan Ditinggal Mudik

Warung Pindang Dea dengan seruit khas Kabupaten Waykanan ini memiliki menu khas pindang seperti ikan pepes, pindang baung, dan lainnya.

Lokasinya berada di Jalan Yos Sudarso Nomor 13, Panjang, Bandar Lampung, tepat di depan terminal petikemas, pelabuhan Panjang dan beroperasi pukul 10.00-16.00 WIB. 

7. Nasi Uduk Toha 

Menikmati kuliner legendaris tidak selalu pada siang hari, Anda bisa menikmati pada malam hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: