10 Kuliner Legendaris di Bandar Lampung yang Cocok Diburu saat Lebaran dengan Sensasi Luar Biasa!

10 Kuliner Legendaris di Bandar Lampung yang Cocok Diburu saat Lebaran dengan Sensasi Luar Biasa!

Nasi Uduk Toha salah satu tempat kuliner kuliner legendaris di Bandar Lampung yang dinikmati pada malam hari. Ilustrasi/Foto Net.--

Lalu, buka cabang di Jalan Imam Bonjol, Simpang Ratulangi dan Jalan Imam Bonjol, Langkapura tepatnya bersebelahan dengan Kantor JNE.

Serta, berada di Jalan Bakti Utama, Susunan Baru, Bandar Lampung.

BACA JUGA:Hanya 1 Jam Dari Bandar Lampung, Ini Tarif dan Rute Tercepat ke Pantai Rio by the Beach Lampung

Uniknya, mie ayam pangsit Supri diracik tanpa menggunakan bahan pengawet dan tekstur kelembutan mienya.

Ditambah lezat olahan bumbu sepesial daging ayam akan memberikan sensasi luar biasa saat Anda menikmati kuliner legendaris di Bandar Lampung ini.

10. Soto Padang Golden di Bandar Lampung 

Soto Padang Golden Bandar Lampung Putra daerah Hi. Bagindo Yakub sudah melegenda sejak tahun 1972. Lokasinya berada di Pasir Gintung, Tanjung Karang Pusat, Bandar Lampung.

Soto Padang Golden Kuliner Legendaris di Bandar Lampung ini memiliki kaldu sapi bercampur dengan bumbu rempah rempah diracik secara tradisional yang dapat menghangatkan tubuh. 

BACA JUGA:Ikan Pisro Kuliner Lampung Bikin Nambah Nasi, Buka Puasa Ramadhan Jadi Istimewa

Wah, dijamin sensasi luar biasa kalian dapati saat menikmati satu mangkok Soto Padang Golden Kuliner Legendaris di Bandar Lampung.

Jadi, saat libur lebaran, jangan sampai melewatkan kuliner legendaris di Bandar Lampung. Dijamin akan memberikan sensasi luar biasa! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: