Awas Terlewat! Begini Cara Cetak Kartu Ujian Kompetensi PPPK 2024 Periode I
--
RADARLAMPUNG.CO.ID - Ini cara cetak kartu ujian Kompetensi PPPK 2024 periode I.
Bagi pelamar PPPK 2024 yang lulus seleksi administrasi jangan lupa untuk cetak kartu ujian.
Sesuai aturannya, kartu ujian salah satu dokumen wajib dan penting yang harus di bawa pelamar PPPK saat ikuti tes kompetensi.
Oleh sebab itu, pastikan untuk tidak melewatkan cetak kartu ujian tes PPPK 2024.
BACA JUGA:Catat, Ini Rincian Durasi Tes Kompetensi PPPK 2024 Tahap I Sekaligus Sistem Penilaiannya
BACA JUGA:Lolos Seleksi Administrasi PPPK 2024, Ini Jadwal Tes Ujian Kompetensi Periode I
Berikut jadwal tes kompetensi PPPK periode I sekaligus cara cetak kartu ujian.
- Penjadwalan seleksi kompetensi: 15 s/d 25 November 2024.
Pengumuman daftar peserta, waktu, dan tempat seleksi kompetensi: 26 November s/d1 Desember 2024.
Pelaksanaan seleksi kompetensi: 2 s/d 19 Desember 2024.
BACA JUGA:Raih Peluang Saldo DANA Kaget Hingga Rp 299 Ribu, Klaim Cepat Link Cuan Gratis Langsung Cair
Pengolahan nilai seleksi kompetensi: 7 s/d 23 Desember 2024
Pengumuman hasil kelulusan: 24 s/d31 Desember 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: