Institut Teknologi dan Bisnis Bakti Nusantara Buka Penerimaan Mahasiswa Baru, Ada Bea Siswa Loh

Senin 18-07-2022,20:45 WIB
Reporter : Agus Suwignyo
Editor : Alam Islam

Fansyuri Dwi Putra bersyukur STMIK Pringsewu dan STIE Lampung Timur sudah mewisuda sebelum SK IBN ini turun. 

Langkah selanjutnya, segera menunjuk rektor dan meminta password serta peralihan dosen ke IBN.

"IBN sudah mempunyai asset. Dr. H. Fauzi semoga segera menjadi guru besar IBN," tambah Fansyuri Dwi Putra. 

Pendiri Yayasan Startech Lampung Dr. H. Fauzi, menyampaikan ucapan terima kasih kepada para Ketua STMIK dan STIE serta para dosen dan staf serta mahasiswa yang telah bekerja secara maksimal. 

Dari perjalanan ketika berbentuk AMIK di tahun 1995, berubah STMIK di tahun 1998 dan tepatnya 16 Juli 2022 menjadi IBN. (*) 

 

Kategori :