Asupan nutrisi tidak akan terserap dengan baik ketika ibu dalam kondisi tidak baik.
Selain kekurangan nutrisi, Ibu juga akan mengalami kehabisan energi akibat perasaan sedih yang di alaminya.
5. Kekurangan cairan
BACA JUGA: Bikin Nagih! Rekomendasi Gudeg Pedas Terenak di Yogyakarta
Janin akan merasa dehidrasi dan kekurangan cairan jika Ibu terus merasakan kesedihan hati ataupun perasaan emosional lainnya.
Rasa sedih yang di alami tentu akan berdampak buruk pada perubahan pola makan dan juga jam istirahat.
Akibatnya, Ibu akan merasa cepat lelah dan letih dari kondisi tersebut.
Itulah beberapa dampak bahaya untuk janin ketika Ibu hamil merasakan kesedihan.
Untuk mencegah hal itu terjadi, Ibu bisa mengendalikan dan menghindari hal- hal yang membuat perasaan sedih. (*)