Dekat Pusat Kota, Ini 5 Rekomendasi Waterpark di Lampung untuk Liburan Bareng Keluarga

Minggu 09-06-2024,09:06 WIB
Reporter : Anggi Rhaisa
Editor : Ari Suryanto

Dragon Waterpark di Lampung Selatan ini menyediakan 12 wahana permainan air. 

Di antaranya, permainan air untuk anak anak dengan ember tumpah, kolam tirai, jumping slide, juga olympic slide khusus untuk anak.

BACA JUGA:Lokasi dan Tarif Masuk Wira Garden Lampung, Tempat Staycation Seru di Tepi Sungai Dengan Pemandangan Asri

Lalu untuk orang dewasa ada permainan octopus slide, boomerang slide, dan hits family slide.

Untuk tiket masuk ke Dragon Waterpark di Lampung Selatan ini pengujung cukup membayar tiket masuk Rp 35 ribu saat weekday dan weekend Rp 50 ribu.

Serunya, pengelola menyediakan jasa penyewaan ban single Rp 20 ribu dan ban double Rp 30 ribu serta penyewaan matras Rp 10 ribu.

BACA JUGA:Pandap, Kuliner Khas Pesisir Barat Lampung Dari Olahan Ikan yang Menggugah Selera

Pengujung juga bisa juga beristirahat karena ada 5 unit gazebo berukuran besar dan 70 unit gazebo berukuran kecil.

Ada juga fasilitas kamar istirahat juga untuk pengunjung. Seperti kamar mandi di dalam kamar, ada kipas angin, dan kamar yang memiliki fasilitas AC.

Tarif sewa gazebo kecil bervariasi. Ada yang Rp 50 ribu per unit untuk gazebo besar, sewa tikar Rp 20 ribu per kamar, kamar kipas Rp 125 ribu per hari dan kamar AC Rp 200 ribu per hari.

Pun dilengkapi fasilitas 20 food court yang menyediakan makanan dan minuman dengan harga terjangkau. 

BACA JUGA:Dari Wisata Sejarah hingga Wisata Kuliner, Daftar Keistimewaan saat Mengunjungi Pulau Pisang di Pesisir Barat

Jadi, berlibur di Dragon Waterpark di Lampung bareng keluarga adalah pilihan tepat.

4. Lembah Hijau di Bandar Lampung 

Lembah Hijau adalah merupakan lokasi tempat rekreasi yang digemari masyarakat Lampung karena selain ada taman wisata juga terdapat taman satwa dan tentunya ada juga waterpark.

Lokasinya berada di Jalan Raden Imba Kusuma Sukadana Ham, Tanjungkarang Barat, Bandar Lampung. 

Kategori :