"Tim sudah mendatangi hotel dan karyawan yang menjalani perawatan di RS Budi Medika. Kami menyita sampel makanan untuk uji laboratorium," tegasnya.
BACA JUGA:Mutasi TNI Desember 2024, 38 Perwira Tinggi Masuk Masa Pensiun
BACA JUGA:Sosok 4 Jenderal yang Promosi Jabatan Jadi Pangdam Dalam Mutasi TNI Desember 2024
Sementara pihak hotel belum bisa dikonfirmasi terkait dugaan keracunan makanan tersebut.