Diutus Sebagai Pembawa Pesan Kiamat Hingga Bisa Berbicara dengan Manusia, Hewan Apa?

Diutus Sebagai Pembawa Pesan Kiamat Hingga Bisa Berbicara dengan Manusia, Hewan Apa?

ILUSTRASI Dabbah, hewan melata yang diutus Allah SWT sebagai pembawa pesan kiamat. Foto Tangkapan Layar/YouTube Akar Islam--

BACA JUGA: Misteri Ilahi, Kiamat Ditetapkan Hari Jumat, Benarkah?

Hewan melata itu dikenal dengan nama ‘Dabbah’. Yang akan muncul sebagai utusan Allah SWT sebagai tanda-tanda datangnya hari kiamat.

Hari kiamat tak akan terjadi apabila ketiga perkara yang dijelaskan Rasulullah Shallallahu’alaihi wa sallam. Yang salah satunya adalah ‘Dabbah’ itu muncul di hadapan manusia.

Apabilah ‘Dabbah’ sudah muncul, maka sudah dipastikan bahwa kehidupan di dunia ini akan segera berakhir.

Menjelang akhir zaman, ‘Dabbah’ akan diutus untuk memberikan peringatan kepada seluruh umat manusia.

BACA JUGA: Maraknya Perceraian Jadi Tanda-Tanda Kiamat, Begini Penjelasan Rasulullah

Umat manusiaakan mendapat peringatan dari ‘Dabbah’ bahwa ia menyampaikan pesan kiamat.

Di tengah hiruk piruk dunia ini, ‘Dabbah’ sudah dipastikan akan muncul membawa pesan kiamat sebagaimana dijelaskan dalam firman Allah SWT.

Allah SWT telah menjelaskan tentang ‘Dabbah’ dan apa tujuan diutusnya hewan melata ini ke permukaan tanah.

Hewan melata yang akan keluar dari dalam perut bumi ini sudah dijelaskan dalam Al-Qur’an sebagai tanda-tanda akhir zaman atau hari kiamat.

BACA JUGA: Mengenal Pulau Socotra yang Dianggap Tempat Persembunyian Dajjal, Orang Indonesia Pernah Berkunjung?

Dabbah diceritakan dalam Al-Qur’an sebagai utusan Allah SWT untuk memberi peringatan kepada umat manusia tentang hari akhir.

Sebagaimana dijelaskan dalam Al-Qur’an Surat An Naml ayat 82 tentang kemunculan ‘Dabbah’ sebagai tanda-tanda kekuasaan Allah. Yang mana tugas hewan melata itu adalah menyampaikan pesan kiamat.

“Apabila telah jatuh perkataan atas mereka, Kami keluarkan seekor Dabbah (Binatang melata) dari bumi, yang mengatakan kepada mereka bahwa sesungguhnya manusia dahulu tidak yakin kepada ayat-ayat Kami,” (Q.S An Naml ayat 82).

Dabbah akan menjadi hewan yang muncul dari dalam perut bumi, yang diutus oleh Allah SWT sebagai hewan melata yang membawa pesan bagi seluruh umat manusia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: