8 Hal Utama yang Membuat Motor Listrik Unik
8 hal utama yang membuat motor listrik unik, Foto: Pexels--
Ia juga berkoneksi ke GPS atau aplikasi pintar lainnya yang memantau daya baterainya.
Selain memantau lokasi dan daya, ia juga bisa mengatur kecepatan motor listrik melalui ponsel yang terhubung.
Hal ini menjadi semakin umum karena perkembangan teknologi setiap harinya.
7. Transmisi Otomatis
BACA JUGA:Asyik Banget Nih! Rekomendasi Tempat Ngopi Hits di Bandar Lampung
Walaupun semakin banyak orang yang meneriman keberadaan motor listrik.
Tetapi, motor konvensional dilengkapi dengan fasilitas transmisi manual.
Motor listrik berbanding balik dengan motor konvensional.
Kebanyakan skuter listrik memiliki transmisi otomatis.
BACA JUGA:4 Kebiasaan Pagi yang Bikin Perut Wanita Jadi Buncit, Nomor 3 Sering Dilakukan
Ini menyebabkan pengendara motor listrik tidak menggerakkan kopling atau menekan gigi.
Namun, ini yang menjadikan motor listrik lebih disukai bagi pengendara baru motor.
Karena ia lebih mudah diakses dan kondusif ketika dikendarai.
8. Perawatan yang Lebih Sedikit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: