Besaran UMP 2024 di Pulau Jawa, Provinsi Mana yang Paling Tinggi?

Besaran UMP 2024 di Pulau Jawa, Provinsi Mana yang Paling Tinggi?

Rincian lengkap kenaikan UMP 2024 di Pulau jawa. Sumber Foto. Freepik--

BACA JUGA: Bahaya Pneumonia Bagi Anak-Anak dan Lansia, Kenali Gejala Berikut Cara Mencegahnya

Jika dibandingkan dengan Jakarta, Jawa Tengah menjadi provinsi di pulau jawa dengan besaran UMP terendah di 2024.

Adapun UMP 2024 yang ditetapkan oleh pemerintah Jawa Tengah yakni sebesar Rp 2.036.947.

Persentase kenaikan pada UMP Jawa Tengah diperkirakan berkisar 4,02 persen dari upah tahun 2023.

Berikut rincian seluruhnya terkait besaran nominal kenaikan UMP 2024 di pulau Jawa. 

BACA JUGA: Cek, UMP 2024 di Pulau Sumatera Dari Tertinggi hingga Terendah, Bagaimana Posisi Lampung?

1. Provinsi DKI Jakarta

Besaran UMP 2024 yang ditetapkan untuk Provinsi DKI Jakarta yakni senilai Rp 5.067.381.

2. Provinsi Banten

Besaran UMP 2024 yang ditetapkan untuk Provinsi Banten yakni Rp 2.727.812.

BACA JUGA: Rekomendasi Cafe Kekinian dan Murah di Jawa Timur, Cocok untuk Tempat Nongkrong Bareng Teman

3. Provinsi Jawa Timur

Besaran UMP 2024 yang ditetapkan untuk Provinsi Jawa Timur yakni senilai Rp 2.165.244.

4. Provinsi DI Yogyakarta

Besaran UMP 2024 yang ditetapkan untuk Provinsi DI Yogyakarta senilai Rp 2.125.897.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: