Lima Tips Menjaga Kesehatan Mata untuk Karyawan Kantoran yang Bekerja di Depan Komputer
Cara menjaga kesehatan mata pada pegawai kantoran. Sumber Foto. Pixabay--
BACA JUGA: Cegah Nyeri Lutut Pada Manula, Ini 4 Olahraga yang Baik Bagi Kesehatan Tulang
5. Redupkan cahaya komputer
Tips kelima yakni dengan meredupkan cahaya komputer agar mata tidak mudah tegang dan juga lelah.
Cahaya komputer yang telalu terang akan memicu mata jadi cepaf tegang dan juga merah.
Maka dari itu, karyawan bisa mengatur tingkatan cahaya pada layar komputer sebelum digunakan.
Itulah lima tips yang bisa dicoba oleh karyawan kantoran untuk menjaga kesehatan mata agar tidak minus ataupun rabun. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: