BRI Berikan Rp 1 Miliar Kepada Juara Umum Nugraha Karya Desa BRILiaN

BRI Berikan Rp 1 Miliar Kepada Juara Umum Nugraha Karya Desa BRILiaN

Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. kembali memberikan apresiasi bagi desa – desa yang dinilai aktif bergerak maju mendorong ekonomi kerakyatan melalui program Desa BRILiaN--

BACA JUGA:Intip Spesifikasi HP RAM Besar Vivo Y100i Power, Bawa Layar 120Hz Hingga Internal 512GB

Rinciannya, Juara 1 mendapatkan hadiah senilai Rp 1 miliar, Juara 2 Rp 750 juta, dan Juara 3 Rp 500 juta.

Adapun juara harapan 1 dan 2 masing-masing mendapatkan hadiah sebesar Rp 300 juta.

Sementara, Desa Hijau, Desa Tata Kelola terbaik, Pengembangan wirausaha terbaik, serta Desa Inovatif dan Digitalisasi Terbaik masing-masing sebesar Rp 200 juta.

Tidak hanya itu, BRI juga memberikan penghargaan khusus untuk Desa Potensial wilayah barat, tengah, dan timur.

BACA JUGA:Mau Ikut Seleksi CPNS 2024? Ayo Mulai Siapkan Dokumen Wajib Ini

Masing-masing desa akan mendapatkan apresiasi senilai Rp 100 juta. Dalam rangkaian Nugraha Karya Desa BRILiaN 2023, BRI juga menghadirkan kegiatan bertajuk Bincang Desa BRILiaN.

Berikut adalah daftar lengkap pemenang Nugraha Karya Desa BRILiaN 2023:

Kategori Utama:

Juara I : Desa Bansari, Temanggung, Jawa Tengah

Juara II : Desa Cikaso, Kuningan, Jawa Barat

Juara III : Desa Lerep, Semarang, Jawa Tengah

Juara Harapan I : Nagari Tanjung Haro Sikabu-kabu Padang Panjang, Lima Puluh Kota, Sumatera Barat.

Juara Harapan II : Desa Padang Panjang, Tabalong, Kalimantan Selatan.

BACA JUGA:Ganjar Pranowo Bertemu Orang Tua Alumni SMKN Jateng, Cerita Anaknya jadi TNI

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: