Daftar Vihara Legendaris di Lampung Cocok Untuk Wisata Religi Imlek, Salah Satunya Didirikan Sejak 1898

Daftar Vihara Legendaris di Lampung Cocok Untuk Wisata Religi Imlek, Salah Satunya Didirikan Sejak 1898

Daftar Vihara Legendaris di Lampung cocok untuk wisata religi Imlek salah satunya vihara Thay Hin Bio . Ilustrasi/Foto [email protected]

RADARLAMPUNG.CO.IDVihara Legendaris di Lampung merupakan salah satu tujuan tempat wisata religi saat perayaan Imlek.

Terutama untuk bagi masyarakat Lampung keturunan Tionghoa beragama Budha.

Tak hanya berfungsi sebagai tempat peribadatan, beberapa Vihara bahkan menjadi sekolah, kampus atau tempat wisata religi bagi umat Buddha maupun agama lainnya. Antara lain.

1. Vihara Senapati

Vihara Senapati merupakan salah satu Vihara Legendaris sejak 1898 menjadi daya tarik tersendiri sebagai tempat wisata budaya dan religi saat Imlek.

BACA JUGA:Bantuan Pangan Beras 2024 Kembali Disalurkan ke KPM dari Data P3KE

Vihara Senapati ini berlokasi Jalan Yos Sudarso Nomor 1, Panjang Selatan, Kec.Panjang, Bandar Lampung 

Vihara Senapati mendapatkan revitalisasi pertama kali pada 1961, bangunan terus mengalami renovasi dan akhirnya sampai pada bangunan saat ini.

Vihara Senapati terdiri dari aula utama, aula tengah, aula belakang, ruang serba guna dan dapur.

Vihara Senapati ini terbuat untuk umum, sehingga masyarakat diluar agama buddha dan Konghuchu pun dapat mengunjungi vihara untuk wisata religi.

BACA JUGA:5 Kedai Olahan Kepiting Enak di Bandar Lampung, Cocok Disantap Musim Hujan

Misalnya, untuk menumpang atau hanya sekedar foto foto. Vihara Senapati ini buka setiap hari, sejak pagi sampai jam 7 malam.

Khusus untuk Jumat, ada acara kebaktian sehingga tutupnya jam 22.00 wib.

2.Vihara Thay Hin Bio

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: