Cegah Radiasi Hp! Ini 4 Tips Melindungi Mata Anak Dari Kerusakan Permanen

Cegah Radiasi Hp! Ini 4 Tips Melindungi Mata Anak Dari Kerusakan Permanen

Tips melindungi mata anak dari radiasi Hp. Sumber Foto. Pixabay --

BACA JUGA:Daftar Wisata Alam di Tanggamus Lampung cocok Jadi Rekomendasi Liburan Akhir Pekan

Seperti, mata minus ataupun rabun akibat terlalu dekat menatap layar.

Jika anak sudah paham tentu saja risiko terkena radiasi cahaya bisa berkurang.

3. Jangan biasakan anak bermain dalam keadaan tidur 

Selanjutnya, untuk mencegah radiasi ponsel maka jangan biasakan anak bermain ponsel dalam posisi tidur.

BACA JUGA:Diduga Gegara Tagihan PLN Tak Terbayar, Lampu Jalan di Blambangan Umpu Bak Sekedar Pajangan

Bermain perangkat komunikasi sambil tiduran akan menganggu saraf mata dan menimbulkan berbagai masalah kesehatan.

Untuk mencegah hal itu terjadi maka sangat penting untuk tidak membiarkan anak bermain HP sambil tiduran.

4. Penuhi asupan nutrisi anak dengan baik dan cukup

Tips terakhir untuk melindungi mata anak dari kerusakan yakni dengan memenuhi asupan nutrisi.

BACA JUGA:Ikut Penjaringan Bursa Calon Gubernur Lampung, Hanan A Rozak Optimis Rekom Partai Jatuh Kepadanya

Moms bisa berikan nutrisi yang cukup lewat asupan makanan yang mengandung sayur, buah dan protein.

Anak yang terbiasa mengkonsumsi makanan bergizi akan membuat daya tahan tubuh menjadi kuat.

Itulah 4 tips melindungi mata anak dari kerusakan permanen akibat radiasi HP. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: