Update Harga Tiket Pesawat ke Krui Pesisir Barat Lampung di Awal Desember 2024

Update Harga Tiket Pesawat ke Krui Pesisir Barat Lampung di Awal Desember 2024

Harga tiket pesawat dari Bandar Lampung ke Krui Pesisir Barat di awal bulan Desember 2024. FOTO TANGKAPAN LAYAR/INSTAGRAM @bandaramuhammadtaufiqkiemas--

Jadwal penerbangan: Rabu dan Sabtu pukul 11.25 WIB – 12.00 WIB

Krui (TFY) – Tanjung Karang (TKG)

BACA JUGA:Buka Amplop Digital Link DANA Kaget, Dapatkan Pencairan Saldo Gratis Hingga Rp 125 Ribu, Akses Sekarang

BACA JUGA:Cairkan Langsung Link DANA Kaget Rp 100 Ribu, Rebut Tambahan Saldo Secara Gratis Hari Ini

Harga tiket: Rp179.840 per orang

Jadwal penerbangan: Rabu dan Sabtu pukul 10.20 WIB – 10.55 WIB

Adapun syarat dan ketentuan yang wajib dipatuhi calon penumpang adalah waktu check-in dilakukan 2 jam sebelum keberangkatan.

Jika penumpang tidak check-in 2 jam sebelum keberangkatan dan datang terlambat, tiket yang sudah dibeli akan otomatis hangus.

BACA JUGA:Catat! Pemkab Mesuji Rilis Jadwal Seleksi PPPK Berikut Tanggalnya

BACA JUGA:Jangan Lupa, Ini 3 Perlengkapan Penting yang Harus Dibawa Saat Ujian Kompetensi PPPK 2024 Periode I

Kemudian penumpang diwajibkan membawa tiket dan identitas seperti KTP, SIM, Paspor, KIA atau identitas lainnya yang sah.

Setiap penumpang hanya diizinkan membawa satu buah hand carry ke dalam kabin penumpang dengan berat maksimal 5 kilogram.

Tidak da free bagasi sehingga jika membawa maka penumpang dikenakan biaya Rp15.000 per kilogram.

Maskapai Susi Air tidak bertanggung jawab untuk penerbangan lanjutan atau connecting flight.

BACA JUGA:Prabowo Umumkan UMP 2025 Naik 6,5 Persen, Begini Tanggapan Disnaker Lampung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: