Deretan Olahan Jagung untuk Cemilan Buka Puasa, Bisa Jadi Makanan Pencegah Anemia

Deretan Olahan Jagung untuk Cemilan Buka Puasa, Bisa Jadi Makanan Pencegah Anemia

Omelette Jagung bisa jadi cemilan berbuka puasa.-Instagram/@cooking_withlove20-

- Panaskan oven selama 10 menit siapakan loyang, alasi dengan kertas roti atau oles tipis dengan margarin.

- Panggang selama 25-30 menit dalam suhu 180 derajat Celcius atau sesuaikan dengan oven masing-masing.

- Jika sudah tampak matang, angkat dan keluarkan dari oven. Dinginkan dan cookies CornFlake renyah siap dinikmati untuk cemilan buka puasa atau Simpan di dalam stoples untuk sajian kue kering lebaran. 

4. Omelette Jagung

Bahan Bahan :

- 1 Bonggol Jagung Manis, sisir dan haluskan

- 2 Siung Bawang putih dan haluskan

- 2 batang Daun bawang dan potong potong 

- 1 butir telur ayam 

- 1 Sdm Tepung terigu

- 1 Sdt Kaldu Jamur

- 1/2 sdt garam

- 1/4 sdt lada bubuk

Cara membuat :

- Campur Jagung, bawang putih dan daun bawang dalam wadah aduk rata

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: