Dibalik Keindahan Danau Toba Sumatera Utara, Tersimpan Legenda Pria yang Melanggar Janji kepada Sang Istri

Dibalik Keindahan Danau Toba Sumatera Utara, Tersimpan Legenda Pria yang Melanggar Janji kepada Sang Istri

Foto tangkap layar Instagram @danau_tobasamosir : Dibalik keindahan wisata Danau Toba Sumatera Utara, tersimpan Legenda Seorang Pria yang melanggar janji kepada sang istri--

BACA JUGA:Hanya 2 Jam Naik Pesawat dari Lampung, 8 Fakta Destinasi Wisata Candi Prambanan yang Perlu Diketahui

Toba yang sedang bekerja diladang terkejut karena air yang begitu besar tiba-tiba datang. Dia tidak sempat melarikan diri. 

Toba pun hanyut dan tenggelam kedalam air bah. “Kau telah melanggar janjimu. Maafkan aku."

Air telah menggenangi tempat itu dan hanya menyisakan puncak bukit ditengahnya. 

Ditempat itulah Samosir bersembunyi. Kini bukit itu disebut dengan pulau Samosir dan air bah yang telah menjadi danau dikenal sebagai Danau Toba.

BACA JUGA:Dijamin Bakal Ketagihan dan Puas, Inilah 5 Wisata Kuliner Khas Jawa Timur yang Wajib Dicoba

Demikianlah, legenda seorang pria melanggar janji kepada sang istri dibalik keindahan wisata danau toba. Tidak tahu kebenaran seperti apa ?

Namun berdasarkan informasi dari Wikipedia, Danau Toba merupakan danau alami berukuran besar di Indonesia yang berada di Kaldera Gunung Supervulkan. 

Danau Toba ini memiliki panjang 100 kilometer, lebar 30 kilometer, dan kedalaman 508 meter. 

BACA JUGA:Pesona Menakjubkan Wisata Pantai Gigi Hiu di Lampung

Danau Toba ini terletak di tengah pulau Sumatera Bagian Utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 meter.  Semoga bermanfaat . (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: